Thursday, November 26, 2009

MANAGEMEN ASUHAN KEBIDANAN


MANAGEMEN ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU MENOPAUSE
3.1 Pengkajian
  1. Data Subjektif
1. Identitas
Nama : Ny. Emma Nama Suami : Tn. Amat
Umur : 55 Tahun Umur : 56 Tahun
Kebangsaan : Indonesia Kebangsaan : Indonesia
Agama : Islam Agama : Islam
Pendidikan : SMA Pendidikan : SMA
Pekerjaan : IRT Pekerjaan : Wiraswasta
Alamat : Jl. Marelan Alamat : Jl. Marelan
2. Keluhan Utama : Ibu mengatakan telah kurang lebih 4 bulan tidak datang haid, panas yang tiba-tiba, jantung berdebar-debar, sakit kepala dan vagina terasa kering dan susah tidur.
3. Riwayat menstruasi
a. Haid pertama umur : 11 tahun
b. Haid terakhir : 5 bulan yang lalu
c. Lamanya : 3-5 hari
d. Banyaknya : 1-2 duk
e. Siklus : 1 tahun belakangan tidak teratur
f. Konsistensi : Cair
g.

7
Dismenora : Kadang-kadang
4. Riwayat Kesehatan
a. Riwayat penyakit menular dalam keluarga : Tidak ada
b. Riwayat penyakit keturunan dalam keluarga : Tidak ada
5. Perilaku Kesehatan
a. Penggunaan alkohol / obat sejenisnya : tidak ada
b. Obat / jamu yang sering digunakan : tidak ada
c. Rokok, makan sirih : tidak ada
d. Irigasi vagina : tidak ada
6. Aktifitas Sehari-hari
a. Diet / makan
· Makan sehari-hari : Nasi, lauk-pauk, sayuran, buah, susu 3 X sehari
· Pantangan terhadap makanan : tidak ada
b. Pola eliminasi
· BAK : 2 X sehari Warna : Kuning jerning
· BAB : 1 X sehari Konsistensi : Lembek
c. Pola istirahat dan tidur
· Siang : 1 jam sehari
· Malam : 4-5 jam sehari
d. Pola seksualitas : 1 x seminggu
e. Pekerjaan : Bersih-bersih rumah, memasak
  1. Data Objektif
1. Pemeriksaan umum
a. Keadaan umum : Baik Kesadaran : Compos Mentis
Keadaan emosional : Stabil
b. Vital sign
TD : 130/70 mmHg Nadi : 80 X/menit
RR : 20 X/menit Suhu : 36.5 OC
c.

8
Tinggi badan : 155 cm
d. Berat badan : 50 kg
2. Pemeriksaan fisik
a. Muka
· Kelopak mata : tidak oedem
· Konjungtiva : tidak pucat
· Sklera : tidak ikterik
b. Gigi/mulut
· Mulut dan geraman : tidak berjamur
· Gigi : tidak carries
c. Pembesaran kelenjar tiroid : tidak ada
d. Dada
· Jantung : tidak ada kelainan
· Paru : tidak ada kelainan
e. Payudara
· Pembesaran : simetris
· Putting susu : menonjol
· Benjolan : tidak ada
· Pengeluaran : tidak ada
· Rasa nyeri : tidak ada
f. Extermitas atas dan bawah
· Oedem : tidak ada
· Kekakuan sendi : tidak ada
· Kemerahan : tidak ada
· Varises : tidak ada
· Reflek patela : tidak ada
g. Abdomen
· Inspeksi
Bekas luka operasi : tidak ada

9
Pembesaran uterus : tidak ada
3.2 Identifikasi Masalah, Diagnosa, Kebutuhan Diagonosa
Diagnosa
Menopause
Data dasar:
Subjektif
· Usia ibu 55 tahun
· Haid terakhir 5 bulan yang lalu
· Sejak 1 tahun belakangan haid tidak teratur
· Perasaan panas, jantung berdebar-debar, sakit kepala, vagina terasa kering, susah tidur, kulit kering dan emosional labil.
Masalah
Rasa panas, perasaan jantung berdebar-debar, sakit kepala, kering pada vagina dan susah tidur
Kebutuhan
- Personal hygiene
- Support mental
- Pemberian nutrisi, cairan bagi tubuh
3.3 Antisipasi Diagnosa / Masalah Potensial
Dispareni
3.4 Tindakan Segera
Tidak ada
3.5 Rencana Tindakan
· Informasikan kepada ibu tentang keluhan yang dialaminya.
· Berikan pendidikan kesehatan tentang cara mengatasi ketidak nyamanan yang dirasakan ibu.
·

10
Kolaborasi dengan Dokter spesialis untuk pemberian hormon estrogen.
· Anjurkan ibu untuk datang kembali bila ada keluhan.
3.6 Pelaksanaan
· Menjelaskan pada ibu bahwa semua keluhan yang dirasakan ibu merupakan tanda-tanda menopause, dan hal ini biasa terjadi pada sebagian besar wanita yang berusia 45 – 55 yang memasuki masa menopause. Beberapa tanda dan gejala yang muncul yaitu : haid yang tidak teratur kemudian berhenti, adanya rasa panas, rasa kering pada vagina, depresi, sakit kepala, perasaan terganggu, kulit kering, jantung berdebar-debar dan sering berkeringat.
· Memberikan pendidikan kesehatan untuk mengatasi rasa panas yang tiba-tiba muncul.
ü Kendalikan diri, duduk diam, tenangkan diri, tarik nafas dalam-dalam dan hembuskan secara perlahan, buka pakaian yang menyesakkan.
ü Turunkan suhu ruangan.
ü Tingkatkan konsumsi makanan tinggi fitoestrogen seperti kacang-kacangan, teruatama kacang kedelai dan olahannya (tahu, tempe, susu kedelai) dan pepaya.
ü Hindarkan kafein, alkohol dan makanan berbumbu tajam.
ü Makan sumber vitamin E yang tidak saja dapat memperlancar oksigen tapi juga mencegah pengendapan kolesterol di arteri sehingga peredaran darah menjadi lancar.
ü Ain. HIV/AIDS hanya akan ditularkan melalui cairan darah, cairan sperma, cairan vagina dan air susu ibu.
· Memberikan pendidikan kesehatan untuk mengatasi sakit kepala
ü Cobalah untuk santai, bersantai, beristirahat atau melakukan meditasi.
ü Hindari hal-hal yang menyebabkan ketegangan, depresi atau stres.
ü Hindari alkohol, kopi, wine, dan coklat.
· Memberikan pendidikan kesehatan untuk mengatasi insomnia
ü

11
Jalani gaya hidup yang positif dan hilangkan pikiran yang negatif.
ü Minumlah susu skim hangat sebelum tidur karena mengandung senyawa kimia yang dapat menyebabkan kantuk.
ü Makan makanan tinggi karbohidrat.
ü Hindari kafein terutama setelah jam 17.00 – 18.00 WIB dan hindari alkohol.
ü Lakukan aktifitas fisik di siang hari. Aktivitas fisik secara teratur dapat membuat tidur lebih nyenyak.
ü Jangan biarkan perut dalam kondisi kelaparan.
· Memberikan terapi estrogen equine conjugated 0.625 mg perhari.
· Menganjurkan ibu untuk datang kembali apabila ada keluhan.
3.7 Evaluasi
· Informasi mengenai keluhan yang dialami ibu telah diberikan
· Informasi pendidikan

12

3.8 Soap
S : - Ibu mengatakan sejak 1 tahun terakhir haid tidar teratur
- Ibu mengatakan haid terakhir 5 bulan yang lalu
- Ibu mengatakan perasaan panas, kulit kering, vagina terasa kering, susah tidur, emosional labil
O : Vital Sign
TD : 130/70 mmHg
RR : 20 x/i
HR : 80 x/i
Temp : 36,50C
Keadaan umum ibu baik
A : Ibu usia 55 tahun dengan menopause.
P : - Memberikan informasi tentang keadaan umum ibu.
- Memberikan ibu penkes tentang keluhan-keluhan yang dirasakannya
- Menganjurkan ibu untuk melakukan terapy pemberian hormon pada dokter spesialis.
- Menganjurkan ibu untuk ulang kembali melakukan pemeriksaan bila ada keluhan.

No comments:

Post a Comment