CARA KERJA KOMPUTER
Komputer dalam melakukan pemecahan masalah kelihatannya bekerja seperti cara yang dilakukan oleh otak manusia yaitu :
Pemerintah/Intruksi =Program
Agar computer dapat melaksanakan tugasnya dengan baik, maka harus senantiasa ada perintah/Intruksi yang mengerti oleh computer yaitu berupa program.
Bahasa program =Programming Lamguage.
Intruksi /program yang akan dimasukkan kedalam komputer merupakan alat komunikasi anara manusia dan komputer. Oleh karenanya harus ada suatu bahasa yang dimengerti oleh kedua belah pihak, baik manusia yang memberi program maupun computer yang menerima program bahasa yang digunakan oleh manusia dalam menyusun program dinamakan programming language.
Kertas /tertulis=Medi /Input.
Agar computer dapat bekerja sebaik mungkin
Dalam membaca program maka hendaknya program tersebut dinyatakan secara tertulis yang dalam computer dinyatakan sebagai (input devices).
Penterjemah=Compiler.Untuk dapat lebih dimenretinya perintah/program yang sudah dimasukkan dalam input devices menjadi bahasa mesin, perlu adanya penterjemah dari bahasa program ke bahasa mesin. Penterjemah ini merupakan syarat mutlak dalam menggunakan computer.Alat penterjemah tersebut dinamakan Compiler.
Urutan Intruksi =Logical Unit.
Setelah computer mengetahui dan mengenal instruksi yang diterjemahkan tadi maka ia perlu untuk mempelajari /mengerti benar tentang urutan instruksinya.Unit yang akan mempelajari urutan tersebut dinamakan logical unit yang mempunyai kemampuan logika.
Perhitungan-perhitungan =Aritmetik Unit.
Mungkin saja dalam urutan instruksi tersebut dapat masalah yang harus dipecahkan dengan cara perhitungan. Oleh karena itu computer mempunyai alat untuk menghitung yang dinamakan aritmetik unit.
Mengingat = Storage/Memory
Untuk mengingat kembali instruksi yang pernah dibaca maka computer mempunyai alt penyimpan Instruksi yang dinamakan Storage /Memory.
Pembimbing =Operating system.
Operating system ini bertugas mengkordinir seluruh pelaksanaan tugas sejak mulai dihidupkannya mesin computer sampai mengeluarkan hasil yang diinginkan . Alay ini senantiasa membimbing alat /unit lainnya dalam memecahkan permasalahan yang diberikan melalui instruksi-instruksi tadi.
Data
Data ini merupakan suatu unsure yang harus ada agar computer dddapat bekerja (memecahkan masalah).Data ini dapat disediakan oleh sipemberi tugas mapun oleh computer itu sendiri.
Informasi tertulis= Informasi (Media output).
Berdasarkan komponen - komponen ter sebut diatas, maka computer akan dapat menyelesaikan tugasnya dengan cepat tanpa ada kesalahan . Hasil yang dicapai dalam bentuk informasi ini akan dibaca melalui media output.
0 komentar:
Post a Comment